Senin, 17 November 2014

DRAGLINE

Dragline, yaitu alat pemindah tanah mekanis yang sangat efisien dan populer untuk tambang batubara khususnya untuk metoda yang disebut strip mining atau direct cast system dimana tanah penutup batubara (setelah peledakan) digali dan dibuang ke “jalur” galian tanah dan batubara untuk memenuhi persyaratan ekonomi dan teknis pada tingkat rekayasa saat ini. Walaupun pada mulanya alat ini bertenaga uap dan diesel (dan sebagian tidak dapat bergerak), sekarang hampir semua dragline dapat berjalan sendiri adalah bertenaga listrik dengan ukuran menara gali (boom) sampai 200 meter dan ukuran bucket lebih dari 100 meter kubik.
Draught, yakni jarak (kedalaman) peremukaan air kedasar atau kedalaman air yang diperlukan oleh kapal agar bisa mengambang khususnya kapal yang telah bermuatan penuh. Draugtht sering disebut draft.
Draught survey, yaitu pengukuran dragut kapal dipelabuhan muat/bongkar untuk menghitung jumlah muatan kapal.
Drill collar, yaitu stang/batang bor berdinding tebal yang terutama berguna sebagai pemberat yang dipasang langsung diatas mata bor.
Drill core, yakni contoh inti pemboran untuk analisa secara teknik dan kimia. Inti pemboran ini masuk kedalam tabung contoh (core barrel) dan ditarik kepermukaan pada saat-saat tertentu (setelah diperkirakan inti telah memenuhi tabung) dan disusun dalam kotak/peti contoh dengan urutan rekontrusksi sesuai posisinya dalam tanah.

0 komentar:

BRO COAL PROJECT

BRO COAL PROJECT

BRO COAL PROJECT

GEG

GEG

GP

CARBON COUNTER

ENERGY NEWS

NEWS

COAL PROJECT

AREA TAKE OVER

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls
Perlu Info Kontak Kami di Email kami:mars4302@yahoo.co.id Hp 082380937425