Senin, 17 November 2014

COAL SERIES

Coal series, atau seri-seri batubara yakni urutan dari beberapa tahapan proses pembentukan batubara dengan peringkat yang semakin tinggi akibat naiknya metamorfosa. juga dapat berarti urutan terjadinya batubara mulai dari gambut (yang bukan batubara) menjadi lignit, batubara bitumen, antrasit dan grafit (yang bukan batubara tetapi karbon murni).
Coal smut, lapisan batubara yang remuk akibat pelapukan dan oksidasi karena muncul dekat permukaan, jadi sama dengan coal blossom dan singkapan batubara.
Coaly shale, adalah batubara kotor dengan kandungan abu lebih dari 40% – 50% terutama dengan pengotor serpih sehingga sebenarnya merupakan serpih yang mengandung batubara (serpih arangan). coaly shale sama dengan carbonaceous shale (serpih karbonan).
Columnar coal, batubara yang mempunyai pecahan atau (hancuran) berbentuk kolom-kolom yang biasanya akibat metamorfosa, disebabkan adanya intrusi batuan beku.
COM, singkatan dari Coal Oil Mixture, yakni campuran antara batubara yang di gerus halus dengan minyak dengan komposisi campuran tertentu membentuk bahan bakar “buatan“ yang stabil dan digunakan sebagai pengganti minyak.

0 komentar:

BRO COAL PROJECT

BRO COAL PROJECT

BRO COAL PROJECT

GEG

GEG

GP

CARBON COUNTER

ENERGY NEWS

NEWS

COAL PROJECT

AREA TAKE OVER

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls
Perlu Info Kontak Kami di Email kami:mars4302@yahoo.co.id Hp 082380937425